Jumat, 12 April 2019

Pustaka Tentang Pesawat Pembom/Serang Darat/Close Air Support MiG-27


Pesawat Pembom/Serang Darat/Close Air Support
MiG-27 "Flogger"
pustakasenjatadanfotografi.blogspot.com

Pustaka kali ini akan membahas secara singkat, tentang satu jenis pesawat yang sudah sangat dikenal oleh penggemar militer di seluruh dunia. Nama pesawat itu adalah MiG-27. Dan berikut ini adalah artikel singkatnya:

Pesawat ini dirancang dan dibuat berdasarkan pada hasil dari pesawat MiG-21 (lihat artikel tentang MiG-21 di sini). Walaupun MiG-21 terbukti menjadi pesawat tempur yang bisa diandalkan, tetapi jarak terbang MiG-21 ternyata sangat mengecewakan, untuk itu, Uni Soviet lalu merancang pesawat pengganti yang dapat terbang lebih jauh. MiG-21 versi lebih besar dan proyek Ye-23-11 ditawarkan dan terakhir ini menjadi purwarupa pesawat MiG-23 yang muncul perdana pada tahun 1967. 

Sama seperti pesawat tempur MiG-21, pesawat ini memiliki dua versi, versi pertama merupakan pesawat tempur pencegat untuk digunakan sebagai pesawat pertahanan udara Rusia, PVO dan pesawat pembom tempur untuk memperkuat kekuatan udara taktis Rusia, Frontal Aviation.
MiG-23 bukan saja menjadi pesawat bersayap ayun pertama Rusia, tetapi sekaligus pesawat bersayap ayun pertama di dunia yang diproduksi secara massal. Mig-23 dan Mig-27 memiliki tiga sudut posisi ayun: posisi minimum (sudut 16 derajat) untuk lepas landas, posisi medium (sudut 45 derajat) untuk terbang jelajah dalam kecepatan rendah dan juga mendarat, dan sudut maksimum (72 derajat) untuk terbang pada kecepatan tinggi. Sayap pesawat ini diposisikan pada bagian atas badan, dan memiliki mesin tunggal dengan air intake berbentuk kotak yang berada di depan wing root.

Pesawat MiG-27 versi pengembangan berikutnya dari MiG-23, tetapi lebih sederhana, dikhususkan untuk tugas close air support dan serang darat, dirancang agar dapat terbang dengan kecepatan yang relatif rendah di elevasi yang rendah pula, dan dapat membawa muatan senjata lebih banyak serta memiliki kendali yang lebih presisi.

MiG-27 (diberi kode oleh NATO sebagai Flogger-D) dapat dibedakan dari MiG-23 yaitu pada bentuk hidungnya. Pada MiG-27, pada hidung terdapat tambahan instrument laser rangefinder dan juga piranti lainnya. MiG-27 juga memiliki hidung dengan bentuk yang khas, dengan sudut kemiringan yang lebih tajam (mirip seperti paruh bebek) agar pandangan pilot jauh lebih luas. Bentuk hidung seperti ini sering dijuluki sebagai “Ducknose” oleh para pilotnya (mirip dengan pesawat HS-129 milik Jerman pada saat perang dunia ke II). Pilot MiG-27 duduk dengan posisi tinggi agar dapat melihat keluar kokpit denga leih baik, dan bagian bawah hidungnya dipasang bagian berkaca untuk unit TV Tracker dan laser rangefinder/designator.

Demikianlah ulasan singkat tentang Pesawat Pembom/Serang Darat/Close Air Support MiG-27. Untuk ulasan yang jauh lebih lengkap, rekan-rekan dapat membacanya pada artikel aslinya di sini.

(Artikel ini telah tayang di laman militerbanget.blogspot.com dengan judul asli: "Pesawat Pembom/Serang Darat/Close Air Support MiG-27")

Artikel asli ditulis oleh: Tuntas Trisunu

Baca juga berbagai artikel menarik di berbagai laman berikut ini:


Artikel tentang fotografi: trisoenoe.com

Artikel tentang khasiat dan manfaat buah, sayuran, serta tanaman: portal-receh.blogspot.com

Artikel tentang alutsista: kilas-copas.blogspot.com

Artikel tentang khasiat dan manfaat: portal-lambe-receh.blogspot.com

Artikel tentang berbagai misteri, kisah horror, dan lain-lain: portal-kisah.blogspot.com

Sumber: 


Tag:
#Close Support Vehicle, #Heavy Sniper Rifle/Senapan Runduk Berat, #Heer, #Helicopter, #Helicopter Angkut/Serang, #Helicopter tempur/serang, #Helikopter, #Helikopter Anti Kapal Selam, #Helikopter multi peran, #Helikopter Serang-Tempur, #Kapal Cepat, #Kendaraan Intai/Tempur Ringan, #Kendaraan Serba Guna, #Kendaraan Taktis Lapis Baja, #Kriegsmarine, #Luftwaffe, #MiG, #Pesawat Angkut Berat Jet, #Pesawat Angkut Propeller, #Pesawat Anti Kapal Selam, #Pesawat Anti Tank Propeller, #Pesawat Latih Jet/Basic Training Airplane, #Pesawat pembom berat Jet, #Pesawat Pembom Medium-Propeller, #Pesawat Pembom Propeller, #Pesawat Pembom Ringan Jet, #Pesawat Pembom Strategis, #Pesawat Pembom Tukik Propeller, #Pesawat Pembom/Tempur Jet, #Pesawat serang jet, #Pesawat Tanpa Awak / Unmanned Aerial Vehicle (UAV), #Pesawat Tempur Jet, #Pesawat Tempur Malam, #Pesawat Tempur Propeller, #Pistol, #Senapan, #Senapan Serbu, #Pistol Mitraliur/Submachine Gun, #Senapan Serbu Otomatis, #Senapan Serbu Semi Otomatis, #Tank, Tank Amfibi, #Tank Destroyer, #Tank Tempur Super Berat/Super Heavy Tank, #Tank Tempur Berat/Heavy Tank, #Tank Tempur Medium/Medium Tank, #Tank Tempur Ringan/Light Tank, #Tank Tempur Utama/Main Battle Tank, #senjata, #senapan serbu, #amunisi, #peluru, #sniper, #pesawat, #pesawat tempur, #helikopter tempur, #perang, #lapis baja, #pembom, #PUBG, #FF, #PLAYERUNKNOWN'S BATTLEGROUNDS, #Free Fire, #Rules Of Survival, #Rules Of Survival, #Knives Out, #Creative Destruction, #Hopeless Land, #Survivor Royale, #PUBG versi PC, #PUBG Mobile, #PUBG Lite, #PUBG x Resident Evil 2, #IFV, #Kendaraan Tempur Infantri / Infantry fighting vehicle, #ML, #anjay, #tik-tok, #Santuy, #Halu, #Apa itu, #Bucin, #Berita Viral, #Viral, #Ide Sederhana, #Mobile Legend, #Bazooka, #Proyektil, #Meriam, #Artileri, #peringkat militer dunia, #pangkalan militer, #pubg, #militer Indonesia 2020, #militer, #TNI, Tentara Nasional Indonesia, #Angkatan Udara, #Angkatan Darat, #Angkatan Laut, #Kepolisian, #Polisi, #Polri, #TNI-AU, #TNI-AL, #TNI-AD, #Panser, #Panzer, #military, #wajib militer, #hobby militer, #militermeter, #battle, #Pelontar Granat, #Tembak, #Bayonet, #APC, #IFV, #Covid-19, Vaksin Covid-19, #Corona Virus, #Virus, #Isolasi Mandiri, #OTG (Orang Tanpa Gejala), #lockdown, #PPKM, #varian-Delta, #Sinovac, #AstraZeneca, #Pfizer-BioNTech, #Moderna, #Sinopharm, #Jhonson &Jhonson, #CanSino, #Omicron, #Rusia, #Ukraina, #Invasi Rusia-Ukraina

Tidak ada komentar:

Posting Komentar