Kamis, 10 Agustus 2023

Pustaka Tentang Fotografi: Internet, Dunia Lain yang Ajaib untuk Seorang Fotografer (Cerita Bagian Pertama)


Santai....Ngopi
Vintage Style Photography
pustakasenjatadanfotografi.blogspot.com

Pustaka kali ini akan membahas secara singkat, tentang ke"hebat"an satu "dunia" baru dan faedahnya bagi para fotografer, baik itu fotografer pemula ataupun fotografer kawakan. Pembahasan tersebut tertuang dalam tulisan yang sangat menarik berjudul: "Internet, Dunia Lain yang Ajaib untuk Seorang Fotografer (Cerita Bagian Pertama)". Dan berikut ini adalah artikel singkatnya:

Kalau dulu, seorang fotografer bakalan pusing tujuh keliling cari jalan untuk memamerkan karyanya, saat ini tampaknya hal itu tidak lagi jadi soalan. Saat ini, karya foto sangat mudah untuk dipamerkan, ongkos produksinya juga ga mahal-mahal amat. Dengan media internet, fotografer tidak perlu repot untuk cetak hasil jepretannya, yang tentunya bakal sangat menghemat biaya produksi.

Dunia internet saat ini memang memungkinkan para fotografer untuk berinteraksi dan menjalin komunikasi dengan siapa pun dan di belahan dunia manapun.  Website bisa sangat membantu, bukan hanya untuk mengumpulkan portofolio, tetapi sebagai referensi dan sekaligus sebagai galeri foto pribadi Sobat.

Akan sangat mubazir kalau hasil jepretan super ciamik yang Sobat miliki tidak diketahui oleh banyak orang. Apalagi kalau Sobat memang mau benar-benar serius untuk “terjebak” dalam dunia fotografi. Internet akan sangat membantu Sobat untuk mewujudkan cita-cita itu. 

So, dalam artikel yang sambung-menyambung ini, saya akan kasih beberapa tips agar Sobat bisa memanfaatkan internet sebagai kawan baik yang akan membantu Sobat dalam rangka menyebarkan karya-karya ciamik Sobat. Dan tips-tips tersebut adalah:

A. Mulailah untuk membuat blog pribadi

Jika Sobat belum bisa untuk membuat sebuah website pribadi karena beberapa alasan, Sobat jangan langsung menyerah begitu saja.

Demikianlah artikel singkat ini. Untuk uraian yang lebih lengkap, Sobat Jepret dapat menyimaknya dengan segenap rasa cinta serta gelora di jiwa, di sini.

Artikel ini telah tayang di laman trisoenoe.com dengan judul asli: "Internet, Dunia Lain yang Ajaib untuk Seorang Fotografer (Cerita Bagian Pertama)".

Artikel ditulis oleh: Tuntas Trisunu

Baca juga berbagai artikel menarik di berbagai laman berikut ini:


Artikel tentang berbagai ragam alutsista dari berbagai belahan dunia: militerbanget.blogspot.com

Artikel tentang khasiat dan manfaat buah, sayuran, serta tanaman: portal-receh.blogspot.com

Artikel tentang alutsista: kilas-copas.blogspot.com

Artikel tentang khasiat dan manfaat: portal-lambe-receh.blogspot.com

Artikel tentang berbagai misteri, kisah horror, dan lain-lain: portal-kisah.blogspot.com

Sumber: 


Tag: 
#Fotografi #Fotografer #FG #Momod #kamera #Tips #Trik #Tips Fotografi #Trik Fotografi #Teknik Fotografi #Seni Fotografi #Aliran Fotografi #Genre Fotografi #Still Life Fotografi #Rule of third #Photo #Photography #Foto #BW #Model foto #Potret # Aliran fotografi #Bangunan bersejarah #Bangunan bersejarah di Jakarta Batavia #Food Photography #Foto hitam-putih #fotografer #Fotografi #Fotografi Abstrak #Fotografi Arsitektur #Fotografi Komersial #fotografi makanan #Fotografi Wajah #Gallery #Human Interest Photography #Jakarta #Jalan-jalan #Karya Foto #Sejarah Batavia #serba-serbi #Spot Fotografi #Street Photography #Teknik fotografi #Video Fotografi #Selfie #Toys Fotografi #Wedding Photography #Underwater Photography #Macro Photography #HUMAN INTEREST PHOTOGRAPHY #Lensa #Lensa Kamera #Kamera #DSLR #Mirrorless #Analog #Tripod #Kamera HP #Foto model #Komunitas fotografi #Sesi foto #Trik & Tips Fotografi #Aturan segitiga #Aturan segi empat #photoshop #Tallent #MUA, #Covid-19, #Corona Virus, #Isolasi Mandiri, #Pendemi Covid-19,#Omicron, #Instagram, #Instanusantara, #Instagood, #Insta, #fotolia, #Adobe Stock, #iStock Photo, #Getty Images, #Alamy, "Free Digital Photos, #500px, #Dreamstime, #Etsy, #SmugMug, #Stocksy, #EyeEm, #Pixieset, #Envato Elements, #Shutterstock, #photograph, #portrait,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar