Fotografi Klasik pustakasenjatadanfotografi.blogspot.com |
Pustaka kali ini akan membahas secara singkat, tentang satu aliran dalam fotografi yang menampilkan subyek foto dalam perspektif klasik. Tidak bisa dipungkiri, tampilan klasik dalam fotografi memang memiliki keunikan tersendiri yang mampu menghadirkan satu sudut pandang yang baru bagi para penikmatnya. Dan artikel tersebut tertuang dalam tulisan yang sangat menarik berjudul: "Fotografi Nuansa Klasik, Menjebak Fragmen Dalam Aura yang Abadi (Fragmen Kedua)". Dan berikut ini adalah artikel singkatnya:":
Kalau sebelumnya, yang diulas adalah cara pertama, maka artikel fragmen kedua ini akan membahas mengenai langkah kedua dan ketiga, yaitu:
Kedua
Tentukan kostum atau baju yang sesuai dengan background atau cerita. Carilah warna warna yang kontras atau sebaliknya, lembut dan kalem. Atau, bisa juga kalau potret disajikan dalam balutan warna yang klasik, seperti hitam dan putih, atau sepia. Apapun itu, usahakan si obyek foto tetap mengusung komposisi warna yang harmonis untuk disampaikan dan dilihat.
Dan jangan lupa, beberapa genre portrait menggunakan pose yang bernuansa “teatrikal” dan itu membutuhkan printilan yang lebih ruwet lagi. Kalaupun itu diperlukan, usahakan tetap mempunyai korelasi yang selaras dengan tema yang diusung.
Kalau ini dirasa masih kurang “klasik”, Sobat bisa juga mencari model yang punya tampang yang juga “klasik”, alias jadul, supaya hasil jepretan menjadi “klasik” maksimal.
Demikianlah artikel singkat ini. Untuk uraian yang lebih lengkap, dapat disimak di sini.
Artikel ini telah tayang di laman trisoenoe.com dengan judul asli: "Fotografi Nuansa Klasik, Menjebak Fragmen Dalam Aura yang Abadi (Fragmen Kedua)".
Artikel ditulis oleh: Tuntas Trisunu
Baca juga berbagai artikel menarik di berbagai laman berikut ini:
Artikel tentang berbagai ragam alutsista dari berbagai belahan dunia: militerbanget.blogspot
Artikel tentang khasiat dan manfaat buah, sayuran, serta tanaman: portal-receh.blogspot.com
Artikel tentang alutsista: kilas-copas.blogspot.com
Artikel tentang khasiat dan manfaat: portal-lambe-receh.blogspot.com
Artikel tentang berbagai misteri, kisah horror, dan lain-lain: portal-kisah.blogspot.com
Sumber:
Tag:
#Fotografi #Fotografer #FG #Momod #kamera #Tips #Trik #Tips Fotografi #Trik Fotografi #Teknik Fotografi #Seni Fotografi #Aliran Fotografi #Genre Fotografi #Still Life Fotografi #Rule of third #Photo #Photography #Foto #BW #Model foto #Potret # Aliran fotografi #Bangunan bersejarah #Bangunan bersejarah di Jakarta Batavia #Food Photography #Foto hitam-putih #fotografer #Fotografi #Fotografi Abstrak #Fotografi Arsitektur #Fotografi Komersial #fotografi makanan #Fotografi Wajah #Gallery #Human Interest Photography #Jakarta #Jalan-jalan #Karya Foto #Sejarah Batavia #serba-serbi #Spot Fotografi #Street Photography #Teknik fotografi #Video Fotografi #Selfie #Toys Fotografi #Wedding Photography #Underwater Photography #Macro Photography #HUMAN INTEREST PHOTOGRAPHY #Lensa #Lensa Kamera #Kamera #DSLR #Mirrorless #Analog #Tripod #Kamera HP #Foto model #Komunitas fotografi #Sesi foto #Trik & Tips Fotografi #Aturan segitiga #Aturan segi empat #photoshop #Tallent #MUA, #Covid-19, #Corona Virus, #Isolasi Mandiri, #Pendemi Covid-19,#Omicron