Senin, 01 Januari 2024

Pustaka Tentang Pistol Mitraliur / Submachine Gun Ruger MP9


Pistol Mitraliur/Submachine Gun
Ruger MP-9
pustakasenjatadanfotografi.blogspot.com

Pustaka kali ini akan membahas secara singkat, tentang satu jenis alutsista dari jenis pistol mitraliur atau submachine gun racikan dari Amerika Serikat. Walaupun secara tampilan pistol mitraliur ini terlihat sangat menjanjikan, namun ternyata respon dari pasar tidaklah menggembirakanalias sepi peminat. Alhasil, pistol mitraliur ini hanya ada dalam jumlah yang sangat sedikit. Nama alutsista tersebut adalah Pistol Mitraliur / Submachine Gun Ruger MP9, dan berikut ini adalah artikel singkatnya:

Pistol mitraliur ini dioperasikan dengan sistem blowback, dilengkapi dengan selektor moda penembakan, dan menggunakan amunisi standar kaliber 9x19 mm. Menggunakan sistem penembakan close bolt yang terbukti mampu meningkatkan akurasi penembakan, dibandingkan dengan pendahulunya. Jarak tembak efektifnya sekitar 75 meter.

Ada beberapa sentuhan modernisasi yang dilakukan Ruger dan Uziel Gal pada desain pistol mitraliur ini, termasuk pada material yang digunakan. Trend penggunaan material polimer yang memiliki kelebihan jika dibandingkan dengan material logam (lebih ringan, lebih tahan karat) telah “memaksa” para perancang senjata untuk mengubah bahan yang digunakan dalam desain. Oleh karena itu receiver bagian bawah dan pistol grip MP9 dibuat dari material Zytel (polimer yang kuat dan populer pada saat itu). Bagian belakang popor juga terbuat dari polimer, yang terhubung ke frame melalui engsel nilon.

Untuk mempermudah proses pembersihan dan perawatan, senjata ini dapat dengan mudah dibongkar menjadi enam komponen atau bagian utama.

Demikianlah ulasan singkat tentang Pistol Mitraliur / Submachine Gun Ruger MP9.  Untuk ulasan yang jauh lebih lengkap, rekan-rekan dapat membacanya pada artikel aslinya di sini.

(Artikel ini telah tayang di laman militerbanget.blogspot.com dengan judul asli: "Pistol Mitraliur / Submachine Gun Ruger MP9")

Artikel asli ditulis oleh: Tuntas Trisunu

Baca juga berbagai artikel menarik di berbagai laman berikut ini:


Artikel tentang fotografi: trisoenoe.com

Artikel tentang khasiat dan manfaat buah, sayuran, serta tanaman: portal-receh.blogspot.com

Artikel tentang alutsista: kilas-copas.blogspot.com

Artikel tentang khasiat dan manfaat: portal-lambe-receh.blogspot.com

Artikel tentang berbagai misteri, kisah horror, dan lain-lain: portal-kisah.blogspot.com

Sumber: 


Tag:
#Close Support Vehicle, #Heavy Sniper Rifle/Senapan Runduk Berat, #Heer, #Helicopter, #Helicopter Angkut/Serang, #Helicopter tempur/serang, #Helikopter, #Helikopter Anti Kapal Selam, #Helikopter multi peran, #Helikopter Serang-Tempur, #Kapal Cepat, #Kendaraan Intai/Tempur Ringan, #Kendaraan Serba Guna, #Kendaraan Taktis Lapis Baja, #Kriegsmarine, #Luftwaffe, #MiG, #Pesawat Angkut Berat Jet, #Pesawat Angkut Propeller, #Pesawat Anti Kapal Selam, #Pesawat Anti Tank Propeller, #Pesawat Latih Jet/Basic Training Airplane, #Pesawat pembom berat Jet, #Pesawat Pembom Medium-Propeller, #Pesawat Pembom Propeller, #Pesawat Pembom Ringan Jet, #Pesawat Pembom Strategis, #Pesawat Pembom Tukik Propeller, #Pesawat Pembom/Tempur Jet, #Pesawat serang jet, #Pesawat Tanpa Awak / Unmanned Aerial Vehicle (UAV), #Pesawat Tempur Jet, #Pesawat Tempur Malam, #Pesawat Tempur Propeller, #Pistol, #Senapan, #Senapan Serbu, #Pistol Mitraliur/Submachine Gun, #Senapan Serbu Otomatis, #Senapan Serbu Semi Otomatis, #Tank, Tank Amfibi, #Tank Destroyer, #Tank Tempur Super Berat/Super Heavy Tank, #Tank Tempur Berat/Heavy Tank, #Tank Tempur Medium/Medium Tank, #Tank Tempur Ringan/Light Tank, #Tank Tempur Utama/Main Battle Tank, #senjata, #senapan serbu, #amunisi, #peluru, #sniper, #pesawat, #pesawat tempur, #helikopter tempur, #perang, #lapis baja, #pembom, #PUBG, #FF, #PLAYERUNKNOWN'S BATTLEGROUNDS, #Free Fire, #Rules Of Survival, #Rules Of Survival, #Knives Out, #Creative Destruction, #Hopeless Land, #Survivor Royale, #PUBG versi PC, #PUBG Mobile, #PUBG Lite, #PUBG x Resident Evil 2, #IFV, #Kendaraan Tempur Infantri / Infantry fighting vehicle, #ML, #anjay, #tik-tok, #Santuy, #Halu, #Apa itu, #Bucin, #Berita Viral, #Viral, #Ide Sederhana, #Mobile Legend, #Bazooka, #Proyektil, #Meriam, #Artileri, #peringkat militer dunia, #pangkalan militer pubg, #militer Indonesia 2020, #militer, #TNI, Tentara Nasional Indonesia, #Angkatan Udara, #Angkatan Darat, #Angkatan Laut, Kepolisian, #Polisi, #Polri, #TNI-AU, #TNI-AL, #TNI-AD, #Panser, #Panzer, #military, #wajib militer, #hobby militer, #militermeter, #battle, #Pelontar Granat, #Tembak, #Bayonet, #APC, #IFV, #Covid-19, Vaksin Covid-19, #Corona Virus, #Virus, #Isolasi Mandiri, #OTG (Orang Tanpa Gejala), #lockdown, #PPKM, #varian-Delta, #Sinovac, #AstraZeneca, #Pfizer-BioNTech, #Moderna, #Sinopharm, #Jhonson & Jhonson, #CanSino, #Omicron, #Drone, #Kamikaze Drone, #Russian Drone, #Rudal Hipersonik, #Rudal Hipersonik Rusia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar