Kamis, 10 Maret 2022

Pustaka Tentang Fotografi: URBAN PHOTOGRAPHY (Eksplorasi Objek Perkotaan) Bagian yang Penghabisan


Suasana Pinggiran Perkotaan
Urban Photography
pustakasenjatadanfotografi.blogspot.com

Pustaka kali ini akan membahas secara singkat, tentang catatan ringkas dan pendek dari seorang (yang bukan) fotografer, mengenai satu aliran atau genre dalam fotografi, yang layak untuk dicoba oleh penyuka fotografi. Dan artikel tersebut tertuang dalam tulisan yang sangat menarik berjudul: "URBAN PHOTOGRAPHY (Eksplorasi Objek Perkotaan) Bagian yang Penghabisan". Dan berikut ini adalah artikel singkatnya:

Pada artikel sebelumnya, yang dikupas adalah pada penggunungan lensa kamera yang pas serta memotret pada jam-jam yang pas, maka pada artikel kali ini, yang akan kita bahas adalah:

5. Jangan terpaku pada satu sudut pandang saja, ubahlah sudut pandang Sobat 


Menaikkan sudut pandang Sobat di atas ketinggian mata dapat menawarkan perspektif baru pada suatu pemandangan. Untuk sudut pandang yang lebih tinggi, carilah perbukitan, balkon, garasi parkir, dek observasi wisata, dan atap gedung tinggi. Sobat bakalan terkaget-kaget mengetahui bagaimana jalan-jalan kota dan arsitektur membentuk tampilan yang baru saat Sobat melihatnya dari atas. Sudut pandang yang rendah bisa menjadi cara yang bagus untuk bermain dengan skala dan menampilkan fitur perkotaan yang diabaikan.

Demikianlah artikel singkat ini. Untuk uraian yang lebih lengkap, dapat disimak di sini.

Artikel ini telah tayang di laman trisoenoe.com dengan judul asli: "URBAN PHOTOGRAPHY (Eksplorasi Objek Perkotaan) Bagian yang Penghabisan".

Artikel ditulis oleh: Tuntas Trisunu

Silahkan baca-baca berbagai artikel menarik di laman:

Sumber: 

Tag: 
#Fotografi #Fotografer #FG #Momod #kamera #Tips #Trik #Tips Fotografi #Trik Fotografi #Teknik Fotografi #Seni Fotografi #Aliran Fotografi #Genre Fotografi #Still Life Fotografi #Rule of third #Photo #Photography #Foto #BW #Model foto #Potret # Aliran fotografi #Bangunan bersejarah #Bangunan bersejarah di Jakarta Batavia #Food Photography #Foto hitam-putih #fotografer #Fotografi #Fotografi Abstrak #Fotografi Arsitektur #Fotografi Komersial #fotografi makanan #Fotografi Wajah #Gallery #Human Interest Photography #Jakarta #Jalan-jalan #Karya Foto #Sejarah Batavia #serba-serbi #Spot Fotografi #Street Photography #Teknik fotografi #Video Fotografi #Selfie #Toys Fotografi #Wedding Photography #Underwater Photography #Macro Photography #HUMAN INTEREST PHOTOGRAPHY #Lensa #Lensa Kamera #Kamera #DSLR #Mirrorless #Analog #Tripod #Kamera HP #Foto model #Komunitas fotografi #Sesi foto #Trik & Tips Fotografi #Aturan segitiga #Aturan segi empat #photoshop #Tallent #MUA, #Covid-19, #Corona Virus, #Isolasi Mandiri, #Pendemi Covid-19,#Omicron

Tidak ada komentar:

Posting Komentar